Pengertian, Fungsi dan Manfaat Zat Besi
May 18, 2015

Pengertian, Fungsi dan Manfaat Zat Besi

1000 macam manfaat - Zat besi yang paling utama adalah membawa oksigen ke sel-sel darah karena zat besi paling banyak terdapat dalam hemoglobin. Zat besi merupakan mineral yang diperlukan sel dalam tubuh untuk melakukan banyak hal. Karena berfungsi sebagai bagian dari hemoglobin protein, zat besi akan berfungsi membawa oksigen dari paru-paru dan mengedarkannya keseluruh tubuh. Dan apabila tubuh kekurangan zat besi akan berakibat pada metabolism tubuh dan membuat tubuh terasa cepat lelah yang biasa disebut dengan anemia.

Karena fungsinya sangat komplek pada fungsi sel, zat besi juga harus mengoptimalkan manfaat air yang juga sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Untuk membantu mengangkut oksigen dan nutrisi dalam darah, maka zat besi harus bergabung dengan protein membentuk hemoglobin di dalam sel darah merah dan myoglobin di dalam serabut otot. Dengan kata lain, manfaat zat besi akan dirasakan secara maksimal dengan mengombinasikannya dengan berbagai elemen nutrisi yang semuanya diperlukan untuk pertubuhan dan merawat kesehatan tubuh.


zat besi
Manfaat Zat Besi
Manfaat zat besi mudah didapat secara alami dari berbagai jenis sayuran, daging, buah, dan kacang-kacangan. Sumber hewani maupun nabati yang mengandung zat besi diantaranya hati, daging, ungags, atau ikan, dan sayur-sayuran hijau. Selain itu, zat besi juga terdapat di beberapa buah-buahan dan kacang-kacangan seperti apel, semangka, aggur, dan jeruk. Kandungan yang ada dalam buah-buahan tersebut di atas bermanfaat dalam membantu membantu sel-sel darah merah mengalir tapi juga mampu meningkatkan jumlah darah yang tentunya akan berperan dalam hal mencegah anemia.

Zat besi yang didapat akan membantu perkembangan fungsi otak karena zat besi telah membawa oksigen kedarah yang secara langsung berkaitan dengan kesehatan otak. Tidak hanya itu, zat besi juga dijadikan sebagai fasilitator yang berfungsi sebagai pengatur suhu tubuh. Zat besi juga memiliki peran penting dalam pembentukan dopamine, norepinephrine, dan serotin dimana zat-zat kimia ini akan melakukan berbagai aktivitas yang melibatkan fungsi saraf dan otak.

Dalam kesehatan, zat besi akan meningkatkan kekebalan tubuh dan metabolism tubuh. Hal itu karena peran zat besi dalam melawan beberapa penyakit dalam tubuh. Selain itu, zat besi akan mengambil ekstrak makanan yang dikonsumsi untuk didistribusikan keseluruh tubuh untuk membentuk metabolism energy dalam tubuh. Zat besi memiliki peran yang sangat penting untuk membentuk enzim dalam tubuh.

Enzim akan disusun dari beberapa komponen dan bahan penting lainnya seperti myoglobin, cytochrome, dan katalase yang berfungsi mengangkut oksigen keseluruh tubuh. Selanjutnya, manfaat zat besi juga bisa mengeluarkan racun dari dalam tubuh yang akan merugikan tubuh. Dan masih banyak lagi manfaat zat besi yang dibutuhkan tubuh setiap orang. Tidak hanya manfaat zat besi yang diperlukan tubuh, namun kesimbangan setipa nutrisi yang diterima tubuh akan lebih baik dalam menjaga kesehatan dan kebaikan tubuh.

Namun, agar terhindar dari kekurangan zat besi, akan lebih baik mengonsumsi berbagai jenis makanan yang mengandung zat besi tinggi agar manfaat zat besi bisa dirasakan secara optimal. Memang tidak semua jenis makanan mengandung zat besi. Akan tetapi, tidak banyak juga makanan yang baik untuk dikonsumsi yang mandung zat besi, untuk mengetahui tentang jenis makanan yang diperlukan, kita bisa mencari informasi tersebut melalui internet karena manfaat internet akan memberikan berbagai informasi yang kita perlukan. Dan disana kita akan menemukan banyak informasi tentang manfaat zat besi yang sangat diperlukan tubuh.

Tags :